Karung kertas atau paper sack merupakan kemasan yang memiliki banyak manfaat. Beberapa manfaat karung kertas dapat dilihat dari sisi teknis, sisi promosi dan perlindungan kualitas produk dan lain sebagainya.

Karung Kertas yang merupakan produk kemasan industri, saat ini penggunaannya semakin besar atau meningkat dalam berbagai jenis industri. Beragam jenis produk telah dimuat pada kemasan paper sack atau karung kertas. Karung kertas atau paper sack kraft sendiri dapat dibuat dengan beberapa model, jenis karung kertas, tipe karung kertas hingga spesifikasi karung kertas.

Karung kertas atau paper sack sendiri digunakan sebagai pembungkus produk-produk unggulan perusahaan dalam berbagai bentuk seperti tepung, bubuk, granule, biji, bongkahan,, batangan, chemical, cream, crumb, curah dan lain-lain.

Berbagai perusahaan atau industri yang telah merasakan manfaat karung kertas dengan menggunakan produk ini sebagai kemasan pembungkus produknya misalnya industri makanan dan minuman, organik, anorganik, perusahaan semen, semen instan (semen mortar), chemical, adhesive, bentonit, arang, arang aktif, pakan ternak, pakan udang, pakan ikan, aspal, perusahaan biji plastik, perusahaan resin, compound, pertambangan, pupuk, pasir dan lain sebagainya.

Karung Kertas atau paper sack umum digunakan untuk memuat berat produk didalamnya hingga 5 kg, 7 kg, 9 kg, 10 kg, 12 kg, 15 kg, 18 kg, 20 kg, 23 kg, 25 kg, 40 kg, 50 kilogram. Perusahaan anda dapat menghubungi Edpack Karunia Persada segera untuk kebutuhan perusahaan akan produk paper sack atau karung kertas terbaik.

Brown Paper Sack kraft

Fungsi, Keunggulan, Keuntungan atau manfaat karung kertas atau paper sack

Berikut beberapa Fungsi, Keunggulan, keuntungan atau manfaat karung kertas sebagai kemasan berbagai jenis perusahaan dan produk didalamnya :

Fungsi Karung Kertas atau Paper Sack

  1. Digunakan sebagai media kemasan pembungkus produk-produk perusahaan dengan contoh berat yang bervariasi seperti 5 kg, 7 kg, 9 kg, 10 kg, 12 kg, 15 kg, 18 kg, 20 kg, 23 kg, 25 kg, 40 kg, 50 kg dan lainnya.
  2. Digunakan sebagai media penyimpan produk-produk bahakan dengan jangka waktu yang lama
  3. Dapat digunakan sebagai media promosi berbagai produk dan merek sehingga menambah daya tarik dan minat untuk memenuhi salah satu tujuan dari pemasaran.

Keunggulan Karung Kertas atau Paper Sack

  1. Memiliki kekuatan maksimal sebagai kemasan pembungkus untuk menampung beban dalam kemasan dengan berat tertentu dimana produk dalam kemasan tetap aman
  2. Memiliki jangka waktu penyimpanan yang lama dimana produk didalamnya tetap aman
  3. Memiliki Daya Tahan terhadap kelembaban dan berbagai faktor lingkungan sehingga mecegah produk mengalami penurunan kualitas
  4. Dapat didesign dengan bergagai tipe, model, jenis, spesifikasi, kapasitas beban dalam kemasan, design produk dan merek sehingga menambah variasi yang lebih sesuai dengan kebutuhan pelanggan dan produk yang dimuat didalamnya.
Karung Kertas katup dengan design cetak
Karung Kertas katup dengan design cetak

Keuntungan atau manfaat karung kertas – paper sack

Berikut adalah beberapa keuntungan atau manfaat karung kertas atau paper sack yang digunakan sebagai media kemasan pembungkus berbagai jenis produk dan industri. Manfaat karung kertas atau paper sack tersebut dapat ditinjau dari sisi promosi, teknis dan perlindungan terhadap kualitas produk didalam kemasan.

Keuntungan – Manfaat Karung Kertas (paper sack) dari Sisi Promosi

Berikut merupakan beberapa keuntungan atau manfaat karung kertas (paper sack) dari sisi promosi :

  1. Manfaat karung kertas ini dapat digunakan sebagai media promosi terhadap suatu produk dan merek dan menambah daya tarik dan minat akan produk dan merek sehingga dapat mencapai tujuan pemasaran perusahaan
  2. Tampilan produk dalam kemasan mterlihat sangat rapi, elegant
  3. Informasi tentang produk dan merek anda akan sangat mudah diketahui dengan adanya design dalam kemasan yang dapat mempercepat pemahaman, product awareness dan brand awareness akan produk dan merek anda oleh perusahaan lain
  4. Meningkatkan penjualan produk anda dipasaran

Keuntungan – Manfaat Karung Kertas (Paper Sack) dari sisi teknis Penggunaan

Berikut merupakakan beberapa keuntungan atau manfaat karung kertas (paper sack) jika ditinjau berdasarkan teknis penggunaan produk karung kertas tersebut :

  1. Karung Kertas mudah dan praktis digunakan sehingga akan memudahkan, mempercepat anda dalam proses pengemasan/pemuatan produk dalam kemasan, perpindahan, penyimpanan, bongkar muat hingga pengiriman ke berbagai lokasi tujuan
  2. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas produksi yang pada ahirnya menghemat pengeluaran
  3. Sangat cocok digunakan untuk mengemas berbagai jenis dan bentuk produk dikarenakan karung kertas atau paper sack dapat dibuat dengan berbagai varian baik model, jenis warna, spesifikasi bahan, kapasitas, design sehingga mudah dan dapat menyesuaikan dengan bentuk dan jenis produk yang dikemas
  4. Berbagai bentuk produk baik tepung, bubuk, crumb, curah, biji, bongkahan, batang dapat dan tetap aman dikemas dalam kemasan
  5. Proses pemuatan produk dalam kemasan dapat dilakukan ssecara manual, semi otomatis ataupun otomatis sehingga pilihan proses muat produk dalam kemasan dapat disesuaikan.
Jenis Karung Kertas, Karung Kertas tipe jahit Laminasi Woven PE atau PP
Jenis Karung Kertas, Karung Kertas tipe jahit Laminasi Woven PE atau PP

Keuntungan – manfaat karung kertas (paper sack) dalam perlindungan kualitas produk dalam kemasan

Berikut adalah beberapa keuntungan atau manfaat karung kertas (paper sack) dalam perlindungan terhadap produk didalam karung kertas :

  1. Tersedia berbagai jenis seal baik dengan lem, jahit, jahit dan lem, self sealing, hot sealed dan ultarsonic sealed baik yang dimuat dengan manual, semi otomatis maupun otomatis sehingga kemasan akan tetap menjaga kapasitas produk dalam kemasan atau meminimalisasi berkurangnya produk dalam kemasan dikarennakan berbagai faktor selama proses perpindahan, penyimpanan dan pengiriman
  2. Dapat mempertahankan kualitas fisik produk dalam kemasan sehingga produk tidak akan menggumpal atau membatu.
  3. Dapat menjaga keseimbangan suhu dan udara dalam kemasan
  4. Dapat mempertahankan kualitas kimia dari produk dalam kemasan sehingga produk dalam kemasan tidak akan timbul bau yang berbeda,
  5. Dapat mempertahankan kualiatas produk dalam kemasan dari kerusakan, dari bau tak sedap, dari perubahan warna dan perubahan rasa produk
  6. Juga dapat dibuat untuk tidak tembus cahaya, tahan air, menghambat udara masuk dengan baik sehingga melindungi produk dalam kemasan dari kerusakan lainnya akibat zat kimia, air dan cahaya.
Karung Kertas laminasi Aluminium Foil - Aluminium Foil Laminated Paper Sack
Karung Kertas laminasi Aluminium Foil – Aluminium Foil Laminated Paper Sack

Edpack Karunia Persada hadir memberikan solusi kemasan

Dengan beberapa keuntungan atau manfaat karung kertas dari sisi promosi, teknis penggunaan dan manfaat perlindungan terhadap produk dalam kemasan menjadikan Karung Kertas sebagai salah satu pilihan kemasan terbaik untuk membungkus dan mengemas produk.

Perusahaan anda saat ini membutuhkan Karung Kertas atau Paper Sack? Anda dapat menghubungi Edpack Karunia Persada sebagai solusi terhadap permasalahan dan kebutuhan perusahaan anda akan produk kemasan berkualitas seperti karung kertas.

Edpack Karunia Persada telah berpengalaman dalam bidang produksi dan supply produk kemasan industri seperti karung kertas untuk berbagai jenis perusahaan dan produk yang dikemas dengan berbagai kapasitas, spesifikasi, model, jenis, Tipe, design untuk memenuhi permintaan pelanggan.

Kami mengutamakan pelanggan dalam setiap akftivitas bisnis yang kami jalankan. Ketahui lebih lanjut tentang kami disini atau dapatkan informasi mengapa kami merupakan pilihan yang tepat sebagai penyedia kemasan anda.

Konsultasi lebih lanjut hubungi kami disini

READ MORE  Paper Angle Protector (Siku Karton): Mengapa Ini Penting dalam Industri Manufaktur dan Distribusi
Share This
/* Mobile Menu style */